Senin, 08 April 2013

glosarium fisika


GLOSARIUM  ISTILAH FISIKA

ISTILAH
ARTI
Alat optik

Amplitudo
anion

Absorben
Adaptor

akomodasi


Akselerometer (Accelerometer)

Akurasi (Accuracy)



Akustik



Ampere (ampere)

Amperemeter (ampere metre)

amplitudo


Analisis dimensi (Dimensional analysis)

Angka penting (Important figures)

anguler

anomali air


Arus AC (Alternating current)



Arus DC (Direct current)

Arus listrik(electrics current)





astigmatisma


Bahang Joule




Baur aliran


bayangan maya


bayangan nyata


beda potensial


Benda Hitam


Benda Tegar




Berat (Weight)


Berat efektif (Effective weight)

Besaran (Quantity)

Besaran pokok  (Basic quantity)



Besaran skalar (Scalar quantities)


Besaran turunan (Magnitude scale derivative)



Besaran vector (Vector quantity)


Betatron





Bikonveks


bilangan Avogadro


Brakistokron





Cahaya



Cepat rambat gelombang


Cermin (Mirror)


Daya


Deposisi (depotition)


Derajat kebebasan



Desorpsi


Deuterium


Diamagnetisme



Diaterman

Dielektrik


Difluens

Dimensi suatu besaran (Dimension of a quantity)

Dinamika (Dynamics)


dioptri

Dispersi

Distorsi

Dualism



Efek coriolis


efisiensi


eksotermik

elektromagnetisme

ellipsoid


emanasi


energy


Energi kinetik (Kinetic energy)


Energi potensial (The potential energy)

Epidiaskop




epiteksi



filamen



fenit


fermion



feromagnetik



focus


fonon


fotoelektron


Frekuensi (Frequency)


Frekuensi audio (range audible)
Frekuensi infrasonik

Frekuensi ultrasonik



Fugasitas


Fusi





Alat yang bekerja berdasarkan pada sifat cahaya sebagai gelombang elektromagnetik.

simpangan terjauh.
atom atau kumpulan atom yang bermuatan listrik negatif.

zat yang menyerap materi atau tenaga

alat yang dapat menyesuaikan jenis dan besar tegangan listrik untuk suatu alat lain

kemampuan mata untuk mencembungkan atau memipihkan lensa mata

alat untuk mengukur percepatan dari kendaraan yang sedang bergerak

ketepatan yang merupakan suatu aspek yang menyatakan tingkat pendekatan dari nilai hasil pengukuran alat ukur dengan nilai benar

Fenomena perubahan getaran yang diakibatkan oleh adanya peredaman sifat pantul getaran tersebut karena adanya benda atau meteri tertentu

lambang A. satuan SI untuk arus listrik

alat untuk mengukur arus listrik


simpangan maksimum, jarak titik terjauh dihitung dari kedudukan keseimbangan awal

analisis yang bermanfaat untuk menguji benar salahnya suatu persamaan

angka-angka hasil pengukuran yang terdiri dari angka-angka pasti dan angka taksiran (atau diragukan)\

sudut

sifat kekecualian air, jika air dipanaskan antara suhu 0 oC sampai 4 oC volumenya akan menyusut

arus listrik yang arahnya senantiasa berbalik arah secara teratur(periodik) atau dapat pula dikatakan arus bolak-balik



arus listrik yang arahnya selalu mengalir dalam satu arah

aliran partikel-partikel bermuatan positif yang melalui konduktor (walau sesungguhnya elektron-elektron bermuatan negatiflah yang mengalir melalui konduktor). Arus listrik hanya dapat mengalir dalam suatu rangkaian tertutup

gejala penyimpangan terbentuknya bayangan lensa atau cermin


bahang yang timbul apabila arus listrik (elektrik) mengalir melalui zat antara atau penghantar yang mempunyai hambatan elektrik yang besarnya ditentukan oleh hukum Joule


daerah tempat merenggangnya jarak di antara garis alir di dalam suatu medan alir; difluens

bayangan semu, bayangan yang tidak dapat ditangkap layar

bayangan yang terbentuk jika terjadi perpotongan sinar pantul atau sinar bias (lensa), dapat ditangkap oleh layar

selisih tegangan antara ujung-ujung penghantar yang dialiri arus listrik

benda ideal yang menyerap semua radiasi yang jatuh padanya atau yang masuk ke dalamnya

kumpulan partikel benda yang memiliki relative terhadap jarak dan waktu di antara sesamanya, sehingga dapat melakukan gerak atau perpindahan secara trnslasi atau rotasi; ataupun keduanya

gaya yang bekerja pada benda akibat tarikan gravitasi bumi



berat benda yang diukur pada saat benda tersebut berada dalam keadaan bergerak

segala yang dapat diukur dan dinyatakan dengan angka

besaran yang hanya  dapat didefinisikan melalui penggambaran bagaimana kita mengukurnya, sehingga besaran tersebut dapat berdiri sendiri tanpa menurunkannya dari besaran lainnya


besaran yang hanya memiliki besar sehingga hanya memerlukan bilangan tunggal dan satuannya untuk menyatakan deskripsi yang lengkap

besaran yang didefinisikan melalui penggambaran bagaimana kita menghitungnya dari besaran lain yang dapat diukur, sehingga merupakan besaran yang dapat diturunkan atau diperoleh dari besaran-besaran pokok

besaran yang memiliki besar dan arah untuk suatu deskripsi yang lengkap dan dapat digambarkan sebagai segmen garis berarah

peranti pemercepat elektron dalam rongga berbentuk cincin yang divakumkan dan elektron membuat lintasannya di dalam rongga secara stabil yang dipercepat oleh medan magnet yang berubah-ubah terhadap waktu

cembung pada kedua sisinya (tentang lensa atau kaca); melengkung ke luar

jumlah molekul yang dikandung oleh berat gram molekul suatu zat


lintasan zarah di bidang vertikal (cacak) antara dua titik yang sama tingginya dan lintasan ini berwaktu tempuh tersingkat jika zarah itu hanya dipengaruhi medan gravitasi


radiasi elektromagnetik yang mempunyai panjang gelombang sebagai sinar tampak (dapat dilihat oleh mata telanjang



jarak yang ditempuh gelombang saat merambat untuk satuan waktu tertentu

permukaan yang memantulkan sebagian besar cahaya yang jatuh diatasnya

laju perpindahan atau perubahan energi atau besar energi per satuan waktu

kebalikan dari menyublim, yakni perubahan langsung dari wujud gas ke wujud padat

jumlah koordinat independen yang perlu untuk menentukan letak setiap zarah dalam suatu sistem dinamis secara unit

peristiwa pelepasan molekul, ion, dsb. dari permukaan zat padat sehingga molekul atau ion itu menjadi gas

isotop hidrogen yang berat jenisnya dua kali hidrogen biasa; hidrogen berat

gejala yang terdapat di dalam bahan yang menunjukkan kemagnetan imbas yang relatif kecil dan berlawanan arahnya dengan arah kakas (gaya) pemagnet


mampu meneruskan bahang (panas) sinaran; diatermik

bahan yang tidak dapat menghantar muatan listrik dengan baik; isolator elektrik

baur-aliran

menggambarkan bagaimana besaran tersebut tersusun atas kombinasi besaran-besaran pokok

cabang mekanika yang mempelajari gerakan benda-benda akibat gaya yang bekerja

ukuran atau satuan kuat lensa atau cermin

Penyebaran gelombang berdasarkan frekuensinya

perubahan bentuk yang tidak diinginkan; eroton

paham bahwa dalam kehidupan ini ada dua prinsip yang saling bertentangan (seperti ada kebaikan ada pula kejahatan, ada terang ada gelap)

efek benda yang bergerak di atas permukaan bumi ke kanan (kiri) di belahan bumi sebelah utara (selasa)

rendemen atau daya guna, ukuran perbandingan pada proses transfer energi

berkenaan dengan reaksi inti yang melepaskan energy

medan magnet yang ditimbulkan oleh aliran listrik

benda tiga dimensi yang diperoleh bila sebuah elips diputar mengelilingi salah satu sumbunya

hasil pancaran berupa gas yang timbul pada disintegrasi unsur radioaktif

daya kerja atau tenaga, kemampuan untuk melakukan usaha

energi yang dimiliki oleh suatu benda karena geraknya (kecepatannya).



energi yang dimiliki oleh suatu benda karena ketinggiannya terhadap acuan

sistem proyeksi optis yang dapat dipakai untuk memproyeksikan gambar, baik dari benda tembus cahaya (seperti film) maupun yang tidak tembus cahaya (seperti mata uang, gambar) ke atas sebuah layar putih

pertumbuhan suatu hablur pada permukaan hablur lain yang berfungsi sebagai substrat sehingga pertumbuhan itu diorientasikan oleh struktur substrat itu

suatu benang logam atau kaca yang berupa kawat kecil yang digulung seperti spiral, merupakan elemen pemanas bohlam lampu pijar

bahan logam bermagnet yang mempunyai hambatan listrik yang besar dan mempunyai struktur hablur

zarah seperti elektron, proton, atau neutron yang mematuhi fungsi distribusi Fermi-Dirac dalam pendistribusiannya

medan magnet yang disebabkan oleh adanya besi bermagnet yang tidak bersangkut paut dengan arus listrik



titik api lensa atau cermin, tempat bertemunya berkas cahaya yang sejajar sumbu utama

kuantum atau catu ragam akustik getaran termal di dalam kekisi hablur

elektron yang dipancarkan keluar dari permukaan metal atau benda dalam efek fotoelektrik

banyaknya putaran yang dapat dilakukan oleh suatu benda dalam selang waktu satu sekon
bunyi dengan frekuensi 20 Hz sampai 20.000 Hz.
bunyi dengan frekuensi dibawah 20 Hz.
bunyi dengan frekuensi diatas 20.000 Hz.


fungsi yang dipakai sebagai analog tekanan parsial apabila termodinamika diterapkan pada sistem nyata

penggabungan dua nukleus (inti) atom yang ringan untuk membentuk sebuah nukleus yang lebih berat sambil melepaskan sedikit dari energi (tenaga) ikatnya
 


Sumber dari:


Tidak ada komentar:

Posting Komentar